Rabu, 22 Juni 2011
Chef Juna - Master Chef Indonesia
Diposting oleh sheillarasti di 6/22/2011 08:57:00 PMBosen dengan pria tampan dari kalangan selebrita, maka saya pindah ke bidang masak memasak.. Hehe..
Dan saya pun menemukan chef juna..
Saya yakin banyak orang yang kenal dan suka dia karena tampang nya yang keren, dibandingkan dengan masakan nya. Termasuk saya.. Hehehe..
Tapi tetap saya mengagumi dia sebagai seorang chef. Karena secara personal, who knows? Walaupun saya suka juga karakter dia sebagai chef juna di 'Master Chef Indonesia (MCI)' yang berkomentar tegas, pedas sekaligus menawan. Hahaha..
Hal yang melekat dari chef satu ini antara lain..
1. Tato di sekujur tangan nya. Hal yang langka dari seorang chef. Makanya dia dijulukin 'the bad boy chef'..
2. Bibir nya yang tipis. Hahaha.. Sedikit vulgar mungkin. Tapi saya suka bibir nya yang tipis saat nyeleneh dan tersenyum.
3. Kata-kata nya yang terkenal. Seperti : BUSUK! dan KAMU MAU BUNUH SAYA??!!
4. Gaya baju nya yang khas. Dengan baju kemeja lengan panjang nya, yang sebelah dimasukan ke dalam celana dan sebelah dibiarkan keluar. Jadi ikat pinggang nya keliatan sebelah. Hehehe..
Nilai lebih memang saat seorang yang tampan namun juga jago memasak (tekhnik masak nya keren, walaupun saya belum pernah mencicipi masakan nya). Terlebih dia seorang pekerja keras hingga jadi seperti sekarang ini. Karena tidak mudah untuk menjadi chef tanpa keuletan dan passion sepenuh hati.. *hal yang patut di contoh*
Follow him on twitter @JunaRorimpandey
Label: Pretty Boys
Subscribe to:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar
silahkan tinggalkan komentar nyaa,,,